Senin, 28 November 2022

note AQSO di hari pahlawan(10 November 2022)

muqaddimah:
Ciri ada iman/ tidak: ada panggilan nama allah,hatiny bergetar. (Jika iman sudah terbentuk ,maka Ada yg Menuntun lisan berucap baik, ada yang menuntun) pengelihatan supaya salih. mengucap basmalah sebelum beramal :
Tingkatan iman: Standard> mendengar suara adzan baru bergetar Kuat> jika terdengar adzan kecewa klo ketinggalan sunnah Lemah>(mungkin selain dua itu)
isi Tabligh akbar road show Surabaya spesial hari pahlawan-ust. Adi Hidayat
Mahasiswa>Kuliah pingin ijazah atau ridho allah?
Orangtua> merawat anak krn cinta atau krn allah?
Selamatkan 70 anggota keluarga pada tahqiq sunan abu daud no. 2522 tentang mengerjakan amal saleh dan syahid Akan diberikan akan diberikan syafaat untuk 70 anggota keluargany Orang syahid yang hidupny berjuang di jalan allah(pahlwan) , maka akan diberi peluang memberi syafaat pada 70 anggota keluarga.
Semua pekerjaan, jadikan niat karena allah.
Rumus: iman+amal(banyak ragamny,basmalah mengubah pekerjaan mjd amal saleh. Jadikan Fi sabilillah> 1. (berjuang di) Bidang militer( aturanny ketat, ada kaidah dan mahkamahny)
2.menuntut ilmu,mengamalkannya dan mengajarkannya.
*Majelis ilmu apa yg menghadirkan fisabililah?
(diantaranya ilmu-ilmutentang yang bermaslahat bagi kehidupan)
Cari majelis ilmu yg dapat mengangkat iman derajat, membuat dekat dg allah 3.Al quran
Membaca, memelajari,menghafal(tentunya mengamalkannya) Termasuk fisbililah:
Ayah mencari nafkah untuk anakny
Ibu yang mengandung/merawat anak

Minggu, 27 November 2022

Cabang-Cabang Iman

"iman itu mempunyai enam puluh lebih atau tujuh puluh lebih cabang. yang paling tinggi atau paling utama-menurut perbedaan riwayat- adalah ucapan tiada tuhan selain Allah',yang paling ringan adalah menyingkirkan gangguan dari jalan dan malu adalah bagian dari iman."(ketahuilah bahwasannya hadits ini diriwayatkan oleh Imam Al-Bukhari dalam kitab shahihnya, dengan lafadz,"Iman itu mempunyai enam puluh enam lebih cabang dan rasa malu adalah bagian dari iman."Sanad hadits ini tidak ada peredaan antara yang diriwayatkan dari syaikh-syaikhnya imam Al-Bukhari Rahimahullah dan Al-Hammani dari Sulaiman bin Bilal.)
Xx. (Ucapan tauhid> "laa ilaaha illallaah").
1. Beriman kepada Allah Azza wa Jalla.
2. Beriman kepada rasul- rasul Allah.
3. Beriman kepada Malaikat-Malaikat Allah.
4. Beriman kepada Kitab-Kitab Allah
5. Beriman kepada Qada' dan Qadar.
6.Beriman kepada Hari Akhir.
7.Beriman kepada Hari Kebangkitan.
8. Beriman kepada Hari Mahsyar.
9. Beriman kepada Surga dan Neraka.
10. Beriman terhadap kewajiban mencintai Allah.
11. Beriman terhadap takut kepada Allah.
12. Beriman terhadap kewajiban berharap(raja’) kepada Allah Azza wa Jalla.
13. Beriman terhadap kewajiban tawakal kepada Allah Azza wa Jalla.
14. Beriman terhadap kewajiban mencintai Rasulallah Shallalahu alaihi wa Sallam.
15. Beriman dengan wajibnya mengagungkan, menghormati dan memuliakan nabi Muhammad Shallalahu alaihi wa sallam.
16. Cinta kepada agama.
17. Menuntut ilmu agama.
18. Menyebarkan ilmu.
19. Mengagungkan Al-Quran.
20. Bersuci.
21. Shalat 5 waktu.
22. Menunaikan zakat.
23. Puasa pada bulan Ramadhan.
24. Beri’tikaf di masjid.
25. Menunaikan haji ke Baitullah.
26. Berjihad di jalan Allah.
27. Ribath(menjaga perbatasan).
28 Berteguh hati melawan musuh dan tidak lari dari medan perang.
29. Menunaikan seperlima dari ghanimah untuk imam atau pekerja yang mengumpulkannya.
30. Memerdekakan budak dengan niat mendekatkan diri kepada Allah Azza wa Jalla.
31. Kafarat wajib karena jinayat.
32. Memenuhi akad.
33. Mensyukuri nikmat Allah Azza wa Jalla.
34. Menjaga lisan dari hal hal yang tidak bermanfaat.
35. Amanah.
36.Haram berbuat kejahatan dan membunuh jiwa.
37. Haramnya kemaluan dan wajib menjaga kehormatan.
38. Tidak mencuri dan makan yang bukan haknya.
39. Menjauhi makanan dan minuman yang haram.
40. Mengharamkan pakaian dan wadah-wadah yang dilarang memakainya.
41. Mengharamkan permainan yang melalaikan.
42. Kesederhanaan dalam menginfaqkan harta dan mengharamkan makan harta dengan cara yang bathil.
43. Meninggalkan sifat dengki dan curang.
44. Mengharamkan kehormatan manusia dan hal yang wajib ditinggalkan jika disakiti.
45. Ikhlas beramal karena Alllah Azza wa Jalla.
46. Merasa bahagia jika beruat kebaikan dan merasa sedih jika berbuat kejahatan.
47. Bertaubat dari setiap perbuatan dosa.
48. Melakukan berbagai kurban(pendekatan diri kepada Allah).
49. Menaati ulil amri.
50. Berpegang teguh kepada jamaah.
51. Memutuskan perkara di antara manusia dengan adil.
52. Amar ma’ruf nahi mungkar.
53. Tolong menolong dalam kebaikan.
54. Rasa malu.
55. Berbuat baik kepada orang tua.
56. Menyambung silaturrahim.
57. Berakhlak baik, menahan amarah, bersikap lembut dan bersikap lemah lembut.
58. Berbua baik kepada para budak.
59. Kewajiban seorang budak pada tuannya.
60. Menunaikan hak-hak anak dan keluarga.
61. Bersahabat dengan orang-orang salih.
62. Menjawab salam .
63. Menjenguk orang sakit.
64. Mensalatkan mayit seorang muslim.
65. Mendoakan orang yang bersin.
66. Menjauhi orang-orang kafir, para perusak dan bersikap keras kepada mereka.
67. Memuliakan tetangga.
68. Memuliakan tamu.
69. Menutupi aib orang yang berbuat dosa.
70. Bersabar atas musibah dan kecenderungan nafsunya yang selalu mengajak kepada kenikmatan serta mengikuti hawa nafsu.
71. Zuhud dan pendek angan-angan.
72. Cemburu terhadap meninggalkan midza’.
73. Menjauhkan diri dari perbuatan sia-sia.
74. Dermawan dan baik.
75. Menyayangi orang yang lebih muda dan menghormati.
76. Mendamaikan orang yang berselisih.
77. Hendaknya seorang muslim mencintai saudaranya sebagaimana ia mencintai dirinya sendiri.
Allahu a’lam bishawab, semoga bermanfaat,
Sumber:Syarah 77 Cabang Iman Imam Al Baihaqi by Abu Ja’far Umar Al-Qazwini

Sabtu, 26 November 2022

note pengajian Ahad pagi 27 November 2022

Ust. Awan Abdullah
Pembagian harta waris(farai')
Ilmu farai'(k)
ilmu fari'=½nya ilmu, cz baik hadits, itjma,tidak mencampuri ilmu farai',
pembagian waris pada Zaman Jahiliah: 1.yg dapat hanya laki laki dewasa yg sanggup berperang.
2.berteman pun bisa dapat warisan (hubungan pertemanan)
3.adopsi anak/anak angkat dapat mendapat warisan.
Zaman islam:
pembagian waris terbatas untuk:
-1.memiliki hubungan nasab
-2.perkawinan(pernikahan)
-3. Orang yang membebaskn budak
perbedaan hibah, wasiat dan waris: Maksimal hibah=⅓ dari seluruh harta.
Hibah: yg mengikrarkan saat hidup, tak menunggu ybs meninggal, hibah bisa ke teman, anak yatim, etc
-Wasiat:maksimal ⅓ harta, bolehb Waris=tidak ada ikrar, tidak boleh pake KHI Cara bagi: Sesuai ketentuan, tidak boleh mengatur sendiri, jika dg aturan sendiri= bisa kafir,fasik Dosa besar= mengubah ubah hukum pembagian warisantanpa diiklaskan oleh pemegang hak(misal dihak,dijajah,etc)
4 perkara harta yg harus dipenuhi sebelum pembagian waris
1.untuk mengurus jenazah
2.bayar utang: utang kpd allah,misal utang nazar, Utang ibadah : utang kepada makhluk, utang materi, utang budi tidak perlu diselesaikan 3.bayar zakat
4.tunaikn wasiat
Syarat batalnya wasiat: barangny rusak,dan kalau dibunuh oleh orang yg membunuh tidak boleh mendapat wasiat,
Anak yg murtad tidak mendapat harta waris.tetapi Anak yg durhaka ttp mendapat waris, cz dia masih ada hubungan dengan /dr allah

Kamis, 17 November 2022

note ahad pagi ,6 Nov 2022

-Ust.anwar
Menjemput husnul khatimah
Stelah mati,
■Ada 2 sakaratul maut :
jikamayit mukmin ,ribuan malaikat (berbau wangi) datang berseri, kmd dtg malaikat maut menyabut nyawa dengan lemah lembut, kemudian malaikat mengafani dg kafan dari surga datang malaikat mungkar dan nakir menanyai ttg tuhanmu,agama, nabimu,(kitab), orang mukmin akan dapat menjawab kemudian ada suara, berilah wewangian dari surga lapangkanlah kuburnya sejauh mata memandang,lalu diembalikan ruhnya sampai hari kiamat. orang itu bilang,segerakankanlah kiamat, lalu didatangkan satu makhluk yang akan menemaninya di kubur dia menenangkan dan harum baunya, si muslim bertanya siapa kamu. Jawab makhluk itu, akulah shalatmu,akulah sadaqahmu,dll(amal kebajikan)
■jika caon mayit adalah kafir,munafik,fasik, pendosa. ribuan malaikat datang menyambut juga tapi malaikatnya yg berbau tidak enak, kemudian malaikat maut dtg mencabut nyawa dengan keras,dipukul tangan dan punggungny hingga ruhnya keluar dari jasad. di alam kubur didatangi malaikat mungkar dan nakir dan tak bisa menjawab semua pertanyaan, kemudian ditampakkn surga, inilah tempatmu jika dulu km berbuat kebajikan, kemudian dibukakan pintu neraka, ruhny dikembalikan malaikat berkata inilah tempatmu, tunggulah hari kiamat di sini. Kemudian didatangkan makhluk untuk menemaniny, dia bau dan parasny tidak mengenakkan. Dia berkata siapa kamu? Jawab makhluk yang itu: akulah korupsimu, akulah mencurimu,dst( pokokny maksiatnya) Disebut malaikat nakir/mungkar karena malaikat ini diingkari manusia,maksudny saat mansia meninggalkan 7 langkah dari kubur ,malaikat ini baru menampakkan diri kepada yang wafat.
■Apa yg menyebabkn diazab di kubur:
1. Nifak, disiksany di kubur dan di akhirat
2.kencing, (berkaitan dg thaharah)
3. Namimah
4.kafir
5.memakan riba
6. suka bohong
7. meninggalkan shalat,
8.zina
Lelaki kelebihanny di menjaga lisan, wanita kelebihannya di menhaga pandangan
■Amalan yg dapat menjaga dr azab kubur.
1.shalat
(perintah yang diterima langsung oleh nabi dari allah, pembedaantara muslim dan kafir, apapun kondisiny wajib sholat, shalat cermin hidup, shalat mendatangkan pertolongan allah. 2. Membaca al quran
3. Sedekah jariyah
4. Berbakti pada ortu
5.membaca tasbih
Dzikir Lha ila ha ilallah
6. Berdoa
Paksa diri masuk surga,drpd sukarela masuk neraka
-ust. Yag dr jogokarian/ ust.hendi bony Surat al asr Diantara kebaikan itu meninggalkan perbuatan yang sia sia.
1.Mengilmui islam
2.Mengimani Islam
3.Mengamalkan islam
Mendawahkan islam
Bersabar dalam islam
Sabar di atas kesabaran
- sabar dalam meninggalkan maksiat
Sabar dalam menjalani ujian allah
Allah tidak menuyukai orang yang lelet,malas,tidak memanfatkan waktu, sedih, putus asa, Orang pinter itu: mampu memaafkan masa lalu,dan saat ini menyiapkan masa depan Manfaatin waktu