Minggu, 19 Oktober 2025

Tata cara sholat syuruq

Shalat syuruq/ isyraq, pada suatu hadits riwayat imam at thobroni mendapat ganjaran pahala seperti umrah dan haji, sempurna, sempurna, sempurna. Cara melakukanny yaitu sama seperti shalat duha namun dilakukan di awal waktu, saat ini ± pk 05.45 sebelumnya niat sholat  syuruq kemudian dilanjutkn sholat Subuh berjamaah di masjid, kemudian duduk dzikir/ mendengarkan taklim/berinteraksi dengan Al Qur'an pada suatu riwayat harus dilakukan di masjid hingga waktu awal Dhuha kemudian shalat Dhuha 2 rakaat di masjid pula.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar